Bupati SBB Lepas 124 Calon Jamaah Haji

KABARTERKINI.NEWS – Bupati Seram Bagian Barat Drs Hi Moh Yasin Payapo M.Pd lepas 123 Calon Jamaah Haji Seram Bagian Barat Tahun 2019/ 1440 H yang akan diberangkatkan menuju Kota Ambon Provinsi Maluku. Pelepasan Jamaah Haji Berlangsung di Gedung Hatutelu Desa Kecamatan Seram Barat Kabupaten SBB, Minggu (14/7). Turut hadir Sekretaris Daerah (Sekda) SBB Mansur Tuharea, […]

Continue Reading
kabar-terkini

Merajut Tali Silaturahmi, Pemda Aru Gelar Halal Bi Halal

KABARTERKINI.NEWS– Merajut tali silaturrahim pasca hari raya Idul Fitri 1440 Hijiriah, Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Kepulauan Aru menggelar Halal Bi Halal bertempat di Lapangan Yos Sudarso Dobo, Jumat (28/6/2019). Ketua Panitia Halal Bi Halal, Ketut Winawa yang juga selaku Kepala Kejari Aru dalam laporannya menyampaikan bahwa Dasar Pelaksanaan Halal Bihalal Pemerintah Kabupaten Kepulauan Aru bersama […]

Continue Reading

Bupati SBT Tinjau Lokasi Rawan Bencana di Bula

KABARTERKINI.NEWS– Bupati Seram Bagian Timur (SBT)  Abdul Mukti Keliobas meninjau lokasi rawan banjir, di Bula, Kamis (6/6/2019). Sebagaimana yang diwartakan di Maluku Terkini, Bupati terlihat sangat kecewa dengan kinerja Badan Penaggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten SBT karena lamban merespons laporan masyarakat. Bupati didampingi sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) meninjau lokasi rawan Banjir di kawasan […]

Continue Reading

FANS Wilayah Maluku Berbagi Bersama 123 Anak Yayasan Kampus Hidayatullah Liang

KABARTERKINI.NEWS – Forum Alumni Nusantara Sehat ( FANS ) wilayah Maluku berbagi bersama anak Yayasan Kampus Hidayatullah Liang Kabupaten Maluku Tengah merupakan program perdana di bulan suci ramadhan ini. Namun insha ALLAH kegiatan berbagi berkah bulan ramadhan bulan nan suci in, akan kami agendakan dalam kegiatan rutin selama ramadhan-ramadhan berikut nantinya” Ungkap Korda Forum Alumni […]

Continue Reading

Bupati SBB Imbau Masyarakat Huamual Jaga Silahturahmi dan Toleransi Antar Umat Beragama

KABARTERKINI.NEWS – Bupati kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) himbau masyarakat kecamatan Huamual selalu menjaga silahturahmi dan toleransi umat beragama sehingga daerah Kabupaten SBB yang kita cintai tetap aman dan damai. Himbauan Bupati SBB Moh. Yasin Payapo disampaikan dalam agenda safari Ramadhan ke- 4 di dusun Katapang desa Loki Kecamatan Huamual Kabupaten SBB tepat hari Minggu […]

Continue Reading

Pererat Ukhuwah Islamiyah Anak Negeri, KTPLA Luhu Adakan Semarak Ramadhan

KABARTERKINI.NEWS – Guna menjalin tali silaturahmi serta mempererat ukhuwah Islamiyah sesama muslim dan sesama anak negeri baik dikalangan orang tua maupun anak muda diNegeri Luhu. Dengan itu lahirnya inisiatif dari kalangan pemuda yang tergabung dalam satu wadah Karang Taruna Pemuda Luhu Berkarya ( KTPLA) dan sekaligus menggelar semarak ramadhan. Semarak Ramadhan 1440 H Tahun 2019 […]

Continue Reading

Lolos Sebagai DPRD SBB Termuda, Rumahsoal Masih Berstatus Mahasiswa

K KABARTERKINI.NEWS – Lolos sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD ) Seram Bagian Barat pada pileg 2019 lalu. Jodis Rumahsoal masih berstatus sebagai mahasiswa jurusan fakultas hukum pada Universitas Pattimura ( UNPATTI ) Ambon. Jodis Rumahsoal dengan usianya masih terbilang muda 25 tahun merupakan DPRD SBB termuda pada periode 2019 – 2024. Rumahsoal […]

Continue Reading

Bupati SBB Resmi Tiga Bangunan Sekaligus di Desa Kaibobu

KABARTERKINI.NEWS – Bupati SBB Drs. Hi. Moh Yasin Payapo.M,Pd meresmikan tiga bangunan sekaligus di Desa Kaibobu Kecamatan Seram Barat Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB). Tiga bangunan yakni kantor pemerintah desa, balai pertemuan, dan rumah bersalin, Sabtu (25/5/2019). Turut hadir Sekda SBB Mansur Tuharea, Kejari Hunipopu Syamsidar Monoarfa, OPD Lingkup Pemkab SBB, Kepala Desa beserta BPD […]

Continue Reading

PAN Raih 3 Kursi di DPRD SBB

KABARTERKINI.NEWS – Partai Amanat Nasional ( PAN ) Kabupaten Seram Bagian Barat yang dinahkodai oleh Hi Rauf Latulumamina berhasil meraih tiga kursi di DPRD SBB pasca pileg 2019 lalu. PAN yang awalnya hanya meraih dua kursi pada pileg 2014 lalu pada daerah pemilihan 4 Kecamatan Huamual dan dapil 5 Kecamatan Huamual Belakang dan Kepulauan Manipa. […]

Continue Reading