Penilaian Integritas 2023 Oleh KPK Diapresiasi Irjen Kemendagri

KABARTERKINI.NEWS– Inspektur Jenderal Kementerian Dalam Negeri (Irjen Kemendagri), Tomsi Tohir mewakili Menteri Dalam Negeri hadir dalam kegiatan Peluncuran hasil Survei Penilaian Integritas (SPI) 2023 yang diselenggarakan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bertempat di Gedung Merah Putih KPK, Jum’at (26/1/2024). Kegiatan ini selain dihadiri oleh Kementerian Dalam Negeri juga dihadiri oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan […]

Continue Reading
kabar-terkini

PJ Walikota Ambon Punya Hak Surati BPK Audit PT DSA

KABARTERKINI.NEWS–Direktur Utama PT. Perumda Tirta Yapono, Rulien Purmiasa menegaskan, Pj. Wali Kota, Bodewin M. Wattimena memiliki hak penuh untuk menyurati Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Maluku guna melaksankan audit pada PT. Dream Sukses Airindo (DSA). Hal tersebut berdasarkan pada Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) Republik Indonesia Nomor 4 tahun 2023 Bab III “Tugas, […]

Continue Reading

Widya Pratiwi Gelar Kampaye Terbuka di Lapangan Hatukau Kota Ambon

KABARTERKINI.NEWS– Widya Pratiwi caleg DPR-RI gelar kampanye terbuka di Lapangan Hatukau, Batumerah kota Ambon, Senin,(22/02/24) Bunda Literasi itu didampingi caleg DPRD Provinsi Maluku dapil Maluku 1 kota Ambon  Nita bin Umar. Widya dalam paparan orasi politiknya menyatakan, bahwa saatnya Maluku ini berubah, maju dan sejahtera dengan memilih figur-figur yang betul-betul bisa mendengarkan. Figu yang dimaksud, […]

Continue Reading

Temui Warga Satgas Preemtif Polda Maluku Sampaikan Himbauan Kamtibmas

KABARTERKINI.NEWS– Tim Satgas Preemtif Operasi Mantap Brata (OMB) Salawaku Polda Maluku, terus menemui masyarakat untuk menyampaikan himbauan kamtibmas agar selalu kondusif di Kota Ambon. Beragam masyarakat dari berbagai komunitas di Ambon dikunjungi pada hari ini Minggu (21/1/2024) untuk mengajak bersama menjaga situasi kamtibmas menjelang pemilu 2024. Sejumlah daerah dikunjungi. Di antaranya di pusat perbelanjaan Maluku […]

Continue Reading

Catat Tanggalnya, Wedding Expo 2024 Swiss-Belhotel Ambon Dibuka, Kesan Mewah Minim Budget

KABARTERKINI.NEWS– Swiss-Belhotel Ambon kembali menghadirkan Wedding Expo dengan konsep “Indoor exhibition” yang akan di selenggarakan di Ballroom Lantai 2 Swiss-Belhotel Ambon dengan tema Luxury in white Wedding Expo 2024. Kegiatan ini dibuka untuk umum dan gratis, tidak di pungut biaya apapun. Kegiatan Wedding Expo akan berlangsung selama 4 hari yakni 24, 25, 26, 27 Januari […]

Continue Reading

Relawan Penerus Negeri Maluku Berbagi Dengan Masyarakat Waiheru Kota Ambon

KABARTERKINI.NEWS– RELAWAN Penerus Negeri menjalankan program social bartajub Bantu Negeri di desa Waiheru, kecamatan Baguala kota Ambon, Minggu (21/01). Program Bantu Negeri  oleh Relawan Prabowo-Gibran itu diinisiasi oleh M Pradana Indraputra selaku  Koordinator Nasional Penerus Negeri. Koordinator Relawan Penerus Negeri Maluku, Rifqi Latuconsina menjelaskan, program relawan yang dijalankan pihaknya di Desa Waiheru merupakan program turunan […]

Continue Reading

Penerus Negeri Maluku Papar Blue Print Hilirisasi Perikanan, Maluku Poros Maritim Nusantara

Ambon, Maluku– Relawan Penerus Negeri sampaikan Blue Print Hilirisasi Perikanan Maluku, yang mana Maluku menjadi Poros Maritim Nusantara. Hal itu disampaikan kepada Calon Wakil Presiden, Gibran Rakabumi Raka yang akrab disapa Mas Gibran dalam agenda Bacarita Bersama Ratusan Pemuda Maluku di Teluk Ambon, Senin (08/01). Paparan Blue Print Hirilisasi Poros Maritim itu disampaikan langsung oleh […]

Continue Reading

Bertajub Satu Putaran, Ratusan Warga Ambon Jalan Santai Bersama Penerus Negeri Maluku

KABARTERKINI.NEWS– PENERUS Negeri provinsi Maluku menjalankan program social melalui jalan sehat yang bertajub SATU PUTARAN PENERUS NEGERI alias SUPER, Sabtu (30/12). Agenda tersebut sekaligus pembagian nutrisi gratis berupa susu kepada pejalan kaki dan ibu-ibu pedagang kaki lima. Agenda dipusatkan di kawasan Jalan Jederal Soedirman (depan MCM) melintasi jembatan merah putih hingga ke jalan Ir. M. […]

Continue Reading

Itjen Kemendagri Gelar Dialog Program Penguatan Pemerintah & Pembangunan Pelibatan Partispasi Pemuda di Ambon

KABARTERKINI.NEWS– Inspektorat Jenderal Kementerian Dalam Negeri (Itjen Kemendagri) Gelar Program Penguatan Pemerintah & Pembangunan Desa pelibatan pemuda Maluku, Rabu (06/12). Kegiatan tersebut digelar dalam forum dialog ilmiah berkolaborasi dengan Maluku Coruption Wach (MCW). Tim kemendagri melalui Rivai Seknun membuka dialog tersebut menyatakan, kehadiran pihaknya dalam rangka mengajak pelibatan pemuda dan masyarakat dalam melakukan pengawasan parisipasi […]

Continue Reading

Kembali Digelar NGOPI di IAKN, Kali Ini Soroti Smart People, Anti Kekerasan

KABARTERKINI.NEWS– Program studi Agama dan Budaya, Fakultas Ilmu Sosial Keagamaan, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Ambon, gelar kegiatan Ngobrol Pintar (NGOPI) yang ke-11, Jumat, (01/12). Kegiatan tersebut mengusung tema Smart People, Anti Kekerasan. Berlansung sekitar dua jam dengan menghadirkan Priska Birahy, kontributor kompas.com untuk Maluku sebagai narasumber. Perihal kegiatan tersebut, Ketua Program Studi Agama dan […]

Continue Reading