BMH Salurkan 1,4 Ton untuk Santri Pedalaman Savanaja, Pulau Buru

Ambon, CakraNEWS.ID– Lembaga Amil Zakat Nasional Baitu Maal Hidayatullah (BMH) perwakilan Maluku terus mengoptimalkan aliran kebaikan untuk masyarakat Maluku. Terpantau, dalam menjalankan pendistribusian amanah dana zakat, infak, dan sedekah dari para donatur. Salah satunya melalui program Sedekah Beras Santri. Program ini rutin dilakukan setiap bulan dengan menyasar penerima manfaat para santri penghafal Alquran di pesantren-pesantren […]

Continue Reading
kabar-terkini

Untuk 9 Jabatan, Pemkota Ambon Buka Ujian Kompetensi JPT Pratama

KABARTERKINI.NEWS– Sebanyak 25 orang peserta mengikuti tahapan Uji Kompetensi seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama, di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon. Penjabat Walikota, Bodewin M. Wattimena yang diwakili Asisten III Setda, Roby Sapulette saat membuka kegiatan, Selasa (5/2) di Manise Hotel, mengatakan, uji kompetensi digelar untuk mengisi 10 JPT Pratama (Eselon II) yang masih lowong. […]

Continue Reading

Relawan Muda BerAkhlak Akan Gelar Talkshow dan Nobar Capres dengan Penyandang Disabilitas

KABARTERKINI.NEWS– Relawan Muda BerAkhlak (RMB) akan menggelar nonton bareng debat calon presiden bersama teman-teman disabilitas, yang akan berlangsung di Mardin Fine Baklava Kemang, Jakarta Selatan, pada Minggu (4/2/2024). Ketua panitia kegiatan Beatrix Christianti Halim mengungkapkan, kegiatan nobar capres ini didahului dengan talkshow tentang perempuan dengan tajuk ‘Womeninspiration’. “Kita ingin isu perempuan terus digaungkan agar kedepan […]

Continue Reading

FK Mardika Dekalrasi Dukung Pemerintah dan Aparat Wujudkan Pemilu Aman Kondusif

KABARTERKINI.NEWS– Forum Komunikasi Pengusaha (FKPM) Mardika kota Ambon menggelar deklarasi pemilu damai 2024, Sabtu (03/02). Terpantau dekalrasi yang diinisiasi puluhan tokoh pedagang Mardika itu dengan membentangkan Spanduk dukungan terhadap Pemerintah dan Aparat Kemanan. “Kami Forum Komunikasi Pengusaha Mardika (FKPM) siap mendukung Pemerintah Dan Aparat Kemanan Dalam Menjaga Dan Meleihara Situasi Kamtibmas di Kawasan Pasar Mardika […]

Continue Reading

Bahas Pengawasan Obat dan Makan, Pemkot Ambon dan BPOM Akan Bentuk Tim Terpadu

KABARTERKINI.NEWS– PENJABAT Walikota Ambon, Bodewyn Wattimena, membuka rapat pembahasan nota kesepahaman dan rencana kerja pembinaan dan pengawasan obat dan makanan Balai POM di Ambon, Jumat (02/02/24) bertempat di Aula Vlisingen. Dalam sambutannya, Wattimena menyatakan dilakukan kesepakatan bersama pembahasan nota kesepahaman dan rencana kerja pembinaan dan pengawasan obat dan makanan balai POM di Ambon, pemerintah berkepentingan […]

Continue Reading

Dita Ayu Sekjen Relawan Muda BerAkhlak Dukung Penguatan Perempuan Prabowo-Gibran

KABARTERKINI.NEWS– Isu perempuan selalu menjadi topik perbincangan dengan porsi yang besar setiap kali ajang kontestasi politik digelar. Namun, aspirasi perempuan dalam konteks kesetaraan dalam banyak aspek masih belum terpenuhi dengan baik. Sekjen Relawan Muda BerAkhlak Dita Ayu Wulandari menyebut, persoalan perempuan belum terurai secara baik sebagaimana yang diharapkan. Dita, sapaan akrab Dita Ayu Wulandari itu […]

Continue Reading

Menuju Debat Pamungkas Capres, Relawan Muda BerAkhlak Dukung Program Penguatan SDM Paslon 02

KABARTERKINI.NEWS– Debat terakhir atau debat pamungkas calon presiden (Capres) di Pilpres 2024 akan dilangsungkan pada Minggu (4/2) mendatang. Debat ini akan menjadi momentum yang ditunggu-tunggu oleh seluruh rakyat Indonesia karena menghadirkan tiga capres sekaligus, yakni, Anies Baswedan, Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo. Ada sejumlah tema yang diusung dalam sesi debat terakhir ini, yaitu kesejahteraan sosial, […]

Continue Reading

Danlanud Pattimura Dukungan Kenyamanan Ibadah Jemaat Kategorial Lanud

KABARTERKINI.NEWS– Komandan Lanud (Danlanud) Pattimura Kolonel Pnb Tio Hutapea, S.Sos., M.A.P., menghadiri dan memberikan sambutan pada acara Sidang Jemaat ke-43 GPM Kategorial Lanud Pattimura yang dilaksanakan di Gereja GPM Bethelem Efrata, Lanud Pattimura Ambon, seusai Ibadah Minggu. (28/1/2024). Persidangan Jemaat ke-43 GPM Kategorial Lanud Pattimura tersebut diawali dengan menyanyikan Lagu Indonesia Raya yg dinyayikan oleh […]

Continue Reading

Tuahan Terpilih Pimpin PC IMM Maluku Tengah 2024-2025

KABARTERKINI.NEWS– Amien Harmady Tuahan Terpilih Sebagai Ketua Umum PC Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM)  Maluku Tengah Periode 2024-2025. Keterpilihan Harmady dalam Musyawarah Cabang Ke-I I  dengan tema “Membangkitkan Spirit Ikatan untuk IMM Maluku Tengah yang Transformatif.” Muscab IMM digelar di Gedung Islamic Center Masohi pada tanggal 27-28 Januari 2024. Harmadi yang sebelumnya adalah Karateker Ketua  IMM Maluku […]

Continue Reading