Berbagi Sarapan Pagi, Bentuk Tali Asih Polresta Pulau Ambon Ditengah Pandemi Dunia

KABARTERKINI.NEWS- Ditengah merebaknya pandemi COVID-19 atau Corona Virus Dissease, personil Polresta P. Ambon dan P.P Lease melakukan pembagian sarapan pagi gratis kepada masyarakat yang melintasi depan Mapolresta P. Ambon dan P.P Lease, Jln. Dr. Latumeten, Kota Ambon. Jumat, (10/04/2020). Aksi sosial abdi negara tersebut dilakukan dalam rangka membantu masyarakat yang saat ini menghadapi merebaknnya pandemi […]

Continue Reading
kabar-terkini

“Meningitis” Penyakit Radang Penyebab Wafatnya Musisi Terbaik Indonesia, Glenn Fredly

Glen Fredly Sakit Meningitis, Kondisi Kesehatannya Sudah Menurun Satu Bulan Terakhir KABARTERKINI.NEWS– Mozes Latuihamalo, adik sekaligus manajer Glenn Fredly, membenarkan bahwa kakaknya meninggal dunia karena menderita meningitis. Mozes menyampaikannya lewat keterangan resmi kepada awak media. “Kami, pihak keluarga, menyampaikan kabar duka yang mendalam atas berpulangnya putra, saudara, kerabat, teman, dan sahabat bagi semua, Glenn Fredly yang bernama […]

Continue Reading

Beruntun Gempa Terjadi Malam Ini Di Ambon

KABARTERKINI.NEWS– GEMPA Bumi beruntun terjadi menggemparkan warga kota Ambon dan sekitarnya, Minggu (05/04) malam. Pantuan media ini, gempa berkekuatan 2.1 Magnitudo terjadi pukul 21:49:51 WIB. Setelahnya, disusul gempa dengan kekuatan 2.4 Magnitudo pada 22:11:27 WIB. Kecemasan warga menjadi setelah gempa tersebut menggetarkan pulau Ambon. Pasalnya, dilain sisi pemerintah tengah getol-getolnya memghimbau masyarakat tetap di rumah […]

Continue Reading

Satu Sembuh Total, Maluku Resmi Bebas Covid-19

KABARTERKINI.NEWS – setelah menunggu hasil uji Laboratorium tahap II, akhirnya hasilnya keluar dan menyatakan bahwa Pasien Positif Corona (Covid-19) asal Kota Bekasi dinyatakan resmi negative. Tentunya ini menjadi perhatian dan kebahagian tiada tara bagi masyarakat Provinsi Maluku, khususnya pada Kota Ambon. Hal ini disampaikan Kepala Dinas kesehatan Provinsi Maluku, M Pontoh kepada wartawan di Kantor […]

Continue Reading

Capai 100 M, Gubernur Maluku Alihkan Anggaran Proyek Tidak Urgent ke Dana Penanganan Covid19

Gubernur Siap Alokasikan 100 Miliar Untuk Tangani Covid-19 KABARTERKINI.NEWS – Gubernur Maluku, Murad Ismail, menyatakan siap mengalokasikan anggaran daerah sebesar Rp50 miliar hingga 100 miliar untuk menangani Coronavirus Diseasi-19 (Covid-19) atau Virus Corona yang kini telah menjadi pendemi global. Karena itu, sejumlah proyek yang statusnya tidak terlalu urgent dan mendesak untuk dikerjakan, akan ditunda pekerjaannya. […]

Continue Reading

Pakar HTN: Pengunaan UU Keadaan Bahaya Tidak Tepat – Tidak Sejalan Dengan Spirit Konstitusi

KABARTERKINI.NEWS – Pakar Hukum Tata Negara Fakultas Hukum Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar, Dr. Fahri Bachmid,S.H.,M.H. mengkritisi rencana Presiden Jokowi yang bakal menerapkan kebijakan darurat sipil untuk mengatasi wabah virus corona yang kian meluas di Indonesia.   ”Penerapan undang-undang darurat sipil dalam penggunaan pembatasan sosial skala besar (PSSB) untuk mengatasi covid-19 ini menurut saya tidak […]

Continue Reading

PANTAUAN: Penumpang KM Bukit Nggapulu Diberi 2 Warna Saat Tiba di Pelabuhan Yos Sudarso

KABARTERKINI.NEWS– RATUSAN Penumpang KM Bukit Nggapulu berhasil masuk di ibu kota provinsi Maluku setelah mengalami keterlambatan sekira dua jam. Kapal pelni yang seharusnya sesuai jadwal masuk kota Ambon pukul 21:00 WIT tersebut baru tiba setelah jarum menunjukan pukul 23:00 WIT. Pantuan media ini, sejumlah personil dari aparat kemanan, satpol PP dan petugas kesehatan provinsi Maluku […]

Continue Reading

Pakar HTN: Kepala Daerah Tak Berwenang Menetapkan Lockdown

KABARTERKINI.NEWS– Pakar Hukum Tata Negara Fakultas Hukum Universitas Muslim Indonesia Makassar, Dr. Fahri Bachmid,S.H.,M.H. menilai keputusan sepihak kepala daerah daerah menetapkan opsi karantina atau lockdown terkait kasus pendemi virus corona atau covid-19 adalah keliru dan tidak sejalan sengan undang-undang. Sebab, menurut Fahri Bachmid,segala tindakan administratif pemerintah daerah itu mempunyai implikasi hukum yang serius pada semua […]

Continue Reading

Kebakaran Ongkoliong; Dua Warga Tewas , Kapolda Maluku dan Kapolresta Ambon Turun ke TKP

KABARTERKINI.NEWS– KEBAKARAN hebat terjadi di komplek Ongkoliong RT 02/RW 010 tepatnya di belakang Masjid Al Mustafa negeri Batu Merah kota Ambon, Minggu (29/03) sekira pukul 04:30 dini hari. Kejadian nahas tersebut mengakibatkan dua orang warga tewas terpanggang. Adapun kronologis yang didapatkan dari warga setempat menyebutkan, awalnya mendengar teriakan-teriakan ajakan keluar keluar rumah. Setelah langsung membangunkan […]

Continue Reading