Bergerak Bersama Wujudkan Keluarga Sejahtera, 52 Tahun Hari Kesatuan Gerak PKK Diperingati di Maluku

Ambon, CakraNEWS.ID– TP-PKK Provinsi Maluku peringati hari kesatuan gerak PKK Ke-52 tahun 2024, Sabtu (09/03) di Aula Lantai 7 Kantor Gubernur Maluku. Agenda itu mengusung tema, “Bergerak Bersama PKK, Mewujudkan Keluarga Sejahtera Menuju Indonesia Maju. Peringatan yang jatuh setiap tanggal 4 Maret ini, digelar oleh TP-PKK Provinsi Maluku pada Sabtu (9/3/2024), yang dipimpin oleh Ketua […]

Continue Reading
kabar-terkini

Walikota Ambon Diberi Penghargaan Dari Baznas Nasional 2024

KABARTERKINI.NEWS– Pj. Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena kembali menerima apresiasi dalam bentuk penghargaan di tingkat nasional. Kali ini penghargaan diterima yakni Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Award 2024 dalam kategori “Kepala Daerah Terbaik Yang Mendukung Program Baznas”, yang diserahkan, Kamis (29/2/24) di Hotel Bidakara, Jakarta, bertepatan dengan Peringatan HUT ke 23 Baznas. Wattimena ditemui […]

Continue Reading

Merayakan Kebudayaan Islam 2024, Festival Al-Fatah Ambon Kembali Digelar

KABARTERKINI.NEWS– Alfatah Ambon kembali menggelar Festival Al-Fatah di tahun 2024. Setelah sebelumnya berhasil menggelar kegiatan tersebut di dua tahun belakangan dengan sukses. Tahun ini, agenda tersebut mengusung tema, Merayakan Budaya dan Kebudayaan Islam Maluku. Gubernur Maluku Irjen. Pol (Purn) Drs. Murad Ismail, secara resmi membuka Festival yang ditandai dengan pemukulan beduk, pada Sabtu (24/02/2024). Hadir […]

Continue Reading

Gelar SBAM FUNBIKE 2024, Walikota; Terimakasih Swiss-BelHotel Ambon

Ambon, CakraNEWS.ID– Pemerintah kota memberikan apresiasi berterima kasih kepada seluruh pimpinan Swiss-Belhotel yang telah menginisiasi pelaksanaannya kegiatan SBAM FUNBIKE 2024. Hal ini disampaikan langsung Penjabat Walikota Ambon Bodewyn Wattimena, (24/02) saat melepas peserta Funbike di lingkungan Swiss-BelHotel kota Ambon. Walikota menyampaikan terimkasih pula kepada managemen atas peluang dalam memberikan ruang kepada seluruh komunitas bersepeda di […]

Continue Reading

Rancang Program Pencegahan, FKPT Maluku Ikut Rakernas 2024

KABARTERKINI.NEWS- Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menyelenggarakan Rapat Kerja Nasional Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme yang diikuti seluruh perwakilan pengurus FKPT se Indonesia di 34 FKPT di Hotel Royal Kuningan Jakarta, 19-22 Februari. Salah satu rangkaian kegiatan pada acara tersebut adalah pembagian komisi-komisi, komisi bidang agama, sosial dan budaya, komisi bidang perempuan, anak dan remaja komisi […]

Continue Reading

Relawan Repnas, Penerus Negeri dan Pride Serbu Pasar Mardika Kota Ambon

KABARTERKINI.NEWS– Meyakini bisa meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM), Capres Prabowo Subianto dan pasangannya Cawapres Gibran Rakabuming Raka, mencanangkan program makan gratis dan berbagi Kaos kepada masyarakat. Program ditindaklanjuti relawan Prabowo – Gibran Daerah Maluku dengan membagikan 2000 makanan gratis di Pasar Mardika, Sabtu, 10 Februari 2024. Relawan terdiri dari Repnas yang diketuai Didit Ibrahim […]

Continue Reading

BMH Salurkan 1,4 Ton untuk Santri Pedalaman Savanaja, Pulau Buru

Ambon, CakraNEWS.ID– Lembaga Amil Zakat Nasional Baitu Maal Hidayatullah (BMH) perwakilan Maluku terus mengoptimalkan aliran kebaikan untuk masyarakat Maluku. Terpantau, dalam menjalankan pendistribusian amanah dana zakat, infak, dan sedekah dari para donatur. Salah satunya melalui program Sedekah Beras Santri. Program ini rutin dilakukan setiap bulan dengan menyasar penerima manfaat para santri penghafal Alquran di pesantren-pesantren […]

Continue Reading

Untuk 9 Jabatan, Pemkota Ambon Buka Ujian Kompetensi JPT Pratama

KABARTERKINI.NEWS– Sebanyak 25 orang peserta mengikuti tahapan Uji Kompetensi seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama, di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon. Penjabat Walikota, Bodewin M. Wattimena yang diwakili Asisten III Setda, Roby Sapulette saat membuka kegiatan, Selasa (5/2) di Manise Hotel, mengatakan, uji kompetensi digelar untuk mengisi 10 JPT Pratama (Eselon II) yang masih lowong. […]

Continue Reading

FK Mardika Dekalrasi Dukung Pemerintah dan Aparat Wujudkan Pemilu Aman Kondusif

KABARTERKINI.NEWS– Forum Komunikasi Pengusaha (FKPM) Mardika kota Ambon menggelar deklarasi pemilu damai 2024, Sabtu (03/02). Terpantau dekalrasi yang diinisiasi puluhan tokoh pedagang Mardika itu dengan membentangkan Spanduk dukungan terhadap Pemerintah dan Aparat Kemanan. “Kami Forum Komunikasi Pengusaha Mardika (FKPM) siap mendukung Pemerintah Dan Aparat Kemanan Dalam Menjaga Dan Meleihara Situasi Kamtibmas di Kawasan Pasar Mardika […]

Continue Reading

Danlanud Pattimura Dukungan Kenyamanan Ibadah Jemaat Kategorial Lanud

KABARTERKINI.NEWS– Komandan Lanud (Danlanud) Pattimura Kolonel Pnb Tio Hutapea, S.Sos., M.A.P., menghadiri dan memberikan sambutan pada acara Sidang Jemaat ke-43 GPM Kategorial Lanud Pattimura yang dilaksanakan di Gereja GPM Bethelem Efrata, Lanud Pattimura Ambon, seusai Ibadah Minggu. (28/1/2024). Persidangan Jemaat ke-43 GPM Kategorial Lanud Pattimura tersebut diawali dengan menyanyikan Lagu Indonesia Raya yg dinyayikan oleh […]

Continue Reading