Bawaslu SBB Lakukan Penertiban Alat Peraga Kampanye
Piru, CakraNEWS.ID– Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) kabupaten Seram Bagian Barat, menurunkan sejumlah baliho maupun spanduk Bakal Calon Anggota DPRD yang terpampang disujumlah ruas jalan. Gerakan penertiban Bawaslu tersebut dikawal Satuan Polisi Pamong Praja (SatPol PP) kabupaten Seram Bagian Barat (SBB). Sebagaimana informasi yang diterima media, Jumaat (06/10) menyebutkan, agenda tersebut digelar sejak Hari Rabu […]
Continue Reading