Pengurus Pemuda Muhammadiyah Kabupaten SBB Dilantik

Piru, CakraNEWS.ID– KETUA umum Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah (PW-PM) Provinsi Maluku Muhammad Ansari melantik jajaran pengurus Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah (PD-PM) kabupaten Seram Bagian Barat (SBB). Hadir dalam pelantikan tersebut, Bupati kabupaten SBB Timotius Akerina, Rektor Universitas Muhammadiyah Maluku (Unimaku) Dr. Mochdar Yanlua, ketua DPRD SBB Abdul Rasyid Lisaholit, Kapolsek Piru Idris Mukadar, para Pimpinan […]

Continue Reading
kabar-terkini

Sasar Mahasiswa IAIN, Tim PKM IAKN Target Ciptakan Agen Moderasi Beragama di Maluku

KABARTERKINI.NEWS — Dalam rangka menciptakan agen moderasi beragama di lingkungan masjid, Tim PKM Fakultas Ilmu Sosial Keagamaan IAKN Ambon bersinergi dengan Remaja Masjid Al-Ali, dan Jurusan Aqidah Filsafat IAIN Ambon, menggelar Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM), Dosen dan Mahasiswa Fakultas ilmu sosial Keagamaan IAKN Ambon, Sabtu (16/10/2021). Kegiatan dengan sorotan tema Pelatihan dan Pemberdayaan Remaja […]

Continue Reading

Layangkan 9 Butir Pernyataan, Mahasiswa di Kota Ambon Dukung Pemkot Tangani Covid-19

KABARTERKINI.NEWS– UPAYA pemerintah kota Ambon dalam penanganan Covid-19 seakan mendapat “vitamin segar.” Pasalanya dukungan mengalir dari gerbong mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Kota Ambon. Bentuk dukungan para aktivis dari berbagai universitas dan latar belakang organisasi itu melalui gelaran aksi damai, yang digelar di depan Balai Kota Ambon dan Gong Perdamaian, Jumat (13/08/2021). Berdasar laporan […]

Continue Reading

Vaksinasi Presisi Bersama Gereja Katedral, Polda Maluku Intens Bantu Pemerintah

KABARTERKINI.NEWS– Polda Maluku menggelar vaksinasi presisi bersama Jemaat Gereja Katedral, Kamis (12/08). Giat dalam rangka serbuan vaksinasi tersebut digelar di lingkungan gereja Katedral kota Ambon. RD.Patrisius Angwarmas Pastor Paroki kepada wartawan menyampaikan terima kasih dan bersyukur atas kerja sama yang baik dengan Polda Maluku untuk Vaksinasi Umat. “Apresiasi positif karena dalam waktu yang sangat singkat […]

Continue Reading

Gandeng Jemaat Gereja Rehobot, Polda Maluku Gelar Vaksinasi Presisi

KABARTERKINI.NEWS – Melalui program vaksinasi presisi, Polda Maluku gandeng Gereja Rehoboth gelar Vaksinasi Presisi On Gereja Rehoboth, Kamis (12/08/2021), di Gereja Rehoboth Ambon. Menurut Ketua Majelis Jemaat GPM Rehoboth, Pdt H Thenu, dirinya terpanggil untuk mendukung program pemerintah terkait vaksinasi. Hal ini mendorongnya melakukan koordinasi dengan kelurahan setempat. Oleh kelurahan, dirinya diminta menghubungi puskesmas dalam […]

Continue Reading

Fahri Bachmid : Secara Hukum Dalam Keadaan Tertentu Gubernur Dapat Mengusulkan Penggantian Sekda

KABARTERKINI.NEWS -Polemik pergantian Sekretaris Daerah (Sekda) oleh gubernur Maluku, Murad Ismail beberapa waktu lalu, mendapatkan tanggapan yang beragam, salah satunya dari Pakar Hukum Tata Negara, Universitas Muslim Indonesia Makassar, Dr. Fahri Bachmid,S.H.,M.H. Menurutnya, mencermati perkembangan terkait kebijakan Gubernur Maluku yang memberhentikan sementara Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Maluku, Kasrul Selang, dan diangkat Pelaksana harian  (Plh) Sekda […]

Continue Reading

Festival Anak Indonesia Provinsi Maluku Tahun 2021 Digelar Agustus Mendatang

KABARTERKINI.NEWS- BADAN Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) provinsi Maluku akan menggelar Festival Anak Sholeh Indonesia (FASI) 2021. Fasi merupakan pagelaran lomba kreativitas anak-anak muslim berprestasi. Baik itu Taman Kanak-Kanak Al-Qur’an (TKA), Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPQ) dan Santri Ta’limul Qur’an Lil Aulad (TQA). Hal tersebut disampaikan ketua panitia, Saddam Tubaka melalui pers rilis, Rabu (09/06). […]

Continue Reading

Diduga Ada Noach, Kejati Maluku Tampak Kewalahan Urus Korupsi PT Kalwedo

KABARTERKINI.NEWS– Kejaksaan Tinggi Maluku diduga tidak punya bertaji memeriksa Bupati Kabupaten Maluku Barat Daya Benyamin Thomas Noach. Pasalnya Laporan/Pengaduan yang disampikan oleh Nus Termas Cs telah diterima oleh Kejaksaan Tinggi Maluku kemudian laporan dimaksud telah ditindakanjuti. Beberapa orang saksi telah dimintai keterangan oleh Penyidik Kejaksaan Tinggi Maluku. Hanya saja,  sampai dengan saat ini Benyamin Thomas […]

Continue Reading

Bersama Yayasan Indah, TBM Rumah Inspirasi Iha Gelar Pesantren Inspirasi Ramadhan

KABARTERKINI.NEWS — RUMAH Inspirasi Iha Ulupia wadah berbasis voluntir di desa/Negeri Iha-Kulur kecamatan Huamual kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) menggelar Pesantren Inspirasi Ramadhan 1442 H. Pembukaan agenda tersebut ditandai dengan pelaksanaan buka puasa bersama di gedung TPQ As-Salam Iha Kulur, Jumaat (30/04). Rumah Inspirasi sendiri terkonsentrasi pada pendidikan anak dan remaja serta pemberdayaan sosial. Sejak […]

Continue Reading

Syukuran Pelantikan, Bupati dan Wakil Bupati MBD Nyatakan Sikap Komitmen Melayani

Kabarterkini.news— Benjamin Thomas Noach dan Agustinus Lekwarday Kilikily berkomitmen melayani masyarakat serta membawa kabupaten Maluku Barat Daya (MBD) menjadi kabupaten yang sejahteraan. Komitmen itu disampaikan dalam acara rama tama serta syukuran pelantikan di salah satu resto di kota Ambon, Senin (26/4/2021) malam. Sebagimana diketahui, keduanya resmi dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Maluku Barat […]

Continue Reading