Hari Ini di 1946 POLRI Dibentuk

KABARTERKINI.NEWS–Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) adalah Kepolisian Nasional di Indonesia, yang bertanggung jawab langsung di bawah Presiden. Polri mengemban tugas-tugas kepolisian di seluruh wilayah Indonesia. Polri dipimpin oleh seorang Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri). Cikal bakal kepolisian ini dimulai pada zaman Kerajaan Majapahit. Saat itu patih Gajah Mada membentuk pasukan pengamanan yang disebut dengan […]

Continue Reading
kabar-terkini

Keperawanan Tanjung Owan Yang Eksotis

Banyak peluang pengembangan potensi wisata yang terbuka lebar. Pemerintah daerah perlu bekerja ekstra keras . KABARTERKINI.NEWS– Eksotis panorama pantai Tanjung Owan. Disana kita bisa menemani mentari dari terbit hingga kembali keparduannya. Sudah barang tentu sunset dan sundrise menjadi pewarna alami dalam membuka dan menutup hari. Sementara jika malam, sepoi angin laut diatas hamparan pasir putih […]

Continue Reading

Hasil PHPU Pilpres 2019 Mengikat, Bachmid: Masyarakat Harus Terima Putusan MK

KABARTERKINI.NEWS– Tim kuasa hukum Jokowi – KH Maruf Amin, Dr Fahri Bachmid SH,MH, menyatakan, putusan majelis hakim Mahkamah Konstitusi (MK) terkait sengketa Perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pilpres 2019 sudah final dan mengikat sehingga tidak ada lagi upaya hukum lain yang bisa ditempuh. “Putusan ini mengikat semua pihak sehingga tidak ada lagi alas an […]

Continue Reading

Usai Perselisihan di MK, GARDA NKRI Maluku Angkat Bicara

KABARTERKINI.NEWS – Pengurus DPD GARDA NKRI Maluku menyampaikan ucapan selamat kepada Presiden dan Wakil Presiden terpilih Joko Widodo – Kh. Maaruf Amin, setelah Mahkamah Konstitusi (MK) menolak seluruh gugatan dari pasangan Prabowo-Sandiaga Uno. “Mewakili ketua umum dan teman-teman pengurus DPD GARDA NKRI MALUKU, kami mengucapkan selamat kepada Pak Jokowi dan KH Ma’ruf Amin atas keputusan […]

Continue Reading

Menanti Putusan Visioner MK: Gugatan Prabowo-Sandi Pada Pemilu 2019

KABARTERKINI.NEWS– Persidangan pemeriksaan alat bukti dan keterangan para pihak Perselisihan Hasil Pemilihan Umum atau PHPU atas gugatan pasangan calon Prabowo-Sandi telah selesai, saatnya menunggu hasil Rapat Permusyawaratan Hakim atau RPH yang sedang berlangsung dan selanjutnya akan diputuskan pada hari Kamis tanggal 27 Juni 2019 siang. Sejumlah opsi akan dipertimbangkan majelis hakim apakah gugatan tidak diterima, […]

Continue Reading

BEM RI Maluku Ajak Masyarakat Ciptakan Situasi Kamtibmas, Sejukan Daerah

KABARTERKINI.NEWS– AJAKAN menciptakan provinsi Maluku yang Aman, Nyamanndan sejuk dari pelbagi isu datang dari Kordinator BEM RI perwakilan Maluku, Rabu (26/06). Kepada media ini, koordinator BEM RI, Abdul Hakim El, meminta masyarakat Maluku jangan berkecil hati dan merasa terpinggirkan perihal kebijakam Pempus maupun kebijakan pemerintah provinsi, terlebih dalam momentum pentahapan akhir Pemilu 2019. “Karena sebagai […]

Continue Reading

Bangun Maluku-Bangun Pendidikan, Wagub Ajak Tinggikan Kualitas Pendidikan

KABARTERKINI.NEWS– PEMERINTAH Provinsi Maluku melalui Wakil Gubernur, Barnabas Orno mengajak semua pihak terutama para guru untuk bekerjasama dan terus berjuang menghadirkan pendidikan berkualitas di Maluku. Hal tersebut disampaikan Orno dalam Rapat Koordinasi (Rakor) Kepala SMA/SMK Se-Provinsi Maluku Tahun 2019 di Baileo Siwalima, Selasa (25/6/2019) kemarin. Hadir dalam acara tersebut, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi […]

Continue Reading

Peluang Besar, MK Tolak Dalil Permohonan Tim Hukum Prabowo-Sandi

KABARTERKINI.NEWS– Tim kuasa hukum pasangan calon Presiden-Wakil Presiden nomor urut 01, Joko Widodo-Maruf Amin, melalui Fahri Bachmid meyakini Mahkamah Konstitusi (MK) akan menolak dalil-dalil permohonan tim kuasa hukum Capres o2 Parbowo-Sandi. Seperti yang diketahui, MK akan membacakan putusan perkara perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) Pilpres 2019 yang direncanakan Kamis,(27/6/19) besok. “Kami juga sangat meyakini bahwa […]

Continue Reading

HMPS Biologi Di STIKIP Ita Wotu Nusa Cari Pemimpin Baru

KABARTERKINI.NEWS — Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Pendidikan Biologi, Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Ita Wotu Nusa Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), gelar pemilihan ketua umum HMPS Periode 2019-2020. Acara pemilihan berlangsung sejak pukul 10:30 sampai 14:00 WIT di ruang studi biologi STKIP Ita Wotu Nusa, Minggu (23/6/2019) dan dibuka langsung oleh Perwakilan […]

Continue Reading

Bunda PAUD SBT Telorkan 102 Wisudawan Cilik

KABARTERKINI.NEWS— Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Ny. Misa Keliobas resmi mengukuhkan sebanyak 102 peserta wisuda pada jenjang pendidikan anak usia dini, yang dihadiri Asisten I Setda dan perwakilan Kementerian Agama. Prosesi tersebut berlansung di  Aula Kemenag SBT, Sabtu, (22/06) Dari data yang diperoleh, 102 peserta yang diwisudakan tersebut bersal […]

Continue Reading