Sinergitas TNI/Polri di SBB Tabaos Menuju New Normal

Maluku, CakraNews.ID– SINERGITAS TNI/Polri di kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) ditunjukan dalam “tabaos” ajakan kepada masyarakat untuk menekan penyebaran Covid-19, Sabtu (20/06). Tabos bersama dua institusi tersebut digelar di sejumlah titik keramaian kota Piru, kecamatan Seram Barat. Dua institusi tersebut ialah Kodim 1502/Piru dan Polsek Piru. Kapten Inf. Agung Prabowo kepada wartawan usai menjalankan agenda […]

Continue Reading
kabar-terkini

Satgas Yonif RK 732/Banau Di Kailolo Ikut Meresmikan “Karamat” Syech Datuk Maulana Zainal Abidin

KABARTERKINI.NEWS– Anggota Pos Wairiang, SSK III, Satgas Pamrahwan Maluku Yonif Raider Khusus 732/Banau turut serta pada acara Syukuran dalam rangka Peresmian Makam Keramat Syech Datuk Maulana Zainal Abidin yang diselenggarakan Marga Marasabessy Putih Iman. Giat tersebut berdasar laporan Penerangan Kodam Pattimura menyebutkan digelar pada Rabu (17/06/2020), bertempat di Desa Kailolo, Pulau Haruku. Hadir dalam giat […]

Continue Reading

Brigjen Pol Jan de Fretes Minta Personil Polda Maluku Netral di Pilkada 2020

Momentum Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2020 sesuai jadwalnya akan dihelat pada bulan Desember mendatang. Menjemput momen tersebut jajaran Kepolisian Daerah Maluku (Polda) Maluku sudah memberikan warning kepada para anggotanya. Warning  tersebut datang dari Waka Polda Maluku Brigjen Pol Jan de Fretes.*** KABARTERKINI.NEWS– Waka Polda Maluku Brigjen Pol Jan de Fretes berpesan kepada personil Polda […]

Continue Reading

Wakapolda Maluku Pantau SPKT dan Penjagaan Polda Maluku

KABARTERKINI.NEWS — Untuk memastikan pelayanan Berjalan dengan baik di Tengah Mewabahnya Virus Corona, Wakapolda Maluku Brigjen Pol Jan de Fretes, turun memantau langsung Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) dan Pos Penjagaan Polda Maluku. Senin 15 Juni 2020. Waka Polda Maluku Brigjen Pol Jan de Fretes, mengatakan, Untuk di ketahui, SPKT merupakan unsur pelaksana tugas pokok […]

Continue Reading

Brigjen Pol Jan Leonard De Fretes Resmi Wakapolda Maluku

Maluku,KabarTerkini.NEWS- Brigjen Pol Jan Leonard De Fretes resmi mengemban tugas sebagai Wakil Kepala Kepolisian Daerah Maluku.  Penyematan pangkat serta tugas dan tanggung jawab sebagai Waka Polda Maluku, yang di emban oleh Brigjen Pol Jan Leonard De Fretes digelar dalam upacara serah terima jabatan, yang di pimpin langsung oleh Kapolda Maluku, Irjen Pol Baharudin Djafar, bertempat […]

Continue Reading

Dua Hari Pasca Hari Pendidikan, Siswa Di Hulaliu Malteng Parangi Gurunya

KABARTERKINI.NEWS– INSIDEN tidak terpuji dikalangan pelajar kembali terjadi di Maluku. Tepatnya di Negeri Hulaliu, kecamatan Pulau Haru, kabupaten Maluku Tengah (Malteng). Insiden itu berupa pembacokan dilakukan seorang siswa kelas 1 SMA berinisial ZBN terhadap korban ES yang merupakan gurunya sendiri. Mirisnya, kejadian itu terjadi dua hari pasca puncak Hari Pendidikan Nasional dirayakan virtual di seluruh […]

Continue Reading

Satu Bandar Judi Togel Diringkus Polres MBD Tepat Hari Pendidikan

KABARTERKINI.NEWS–Salah satu bandar judi togel Berhasil ditangkap sat Reskrim polres MBD dikediamannya beberapa waktu lalu. Hal ini disampaikan langsung oleh Kapolres Maluku barat daya AKBP Norman Sitindaon S.Ik kepada awak media saat kegiatan Coofie Morning bersama para wartawan Sabtu 2 Mei 2020 bertempat di Ruang rapat polres setempat. Bandar Haram judi togel berinisial Y.H kita […]

Continue Reading

Polda Maluku Pastikan “Lockdown” Tambang Ilegal Gunung Botak

KABARTERKINI.NEWS — ISTILAH Lockdown sudah tidak asing lagi selama pandemi Corona merong-rong kehidupan duniawi. Istilah ini yang digunakan untuk menjelaskan suatu upaya pengendalian, pembatasan atau penguncian. Lebih populer, digunakan dalam istilah kedokteran saar pandemi covid menyebar luas. Namun juga dapat digunakan dalam imbauan kamtibmas di wilayah pertambangan ilegal. Media ini menyebutnya Lockdown Tambang Ilegal. Artinya […]

Continue Reading

Kapolda, Pangdam Bersama Tim Gugus Penanganan Covid19 Maluku Gelar Rapat Evaluasi

KABARTERKINI.NEWS– Kapolda Maluku Irjen Pol Drs. Baharudin Djafar menghadiri langsung rapat evaluasi gugus tugas percepatan penanganan Virus Covid -19. Rapat tersebut digelar di Posko penanganan Covid-19 di Kodam XVI Patimura, Selasa (21/04). Dibuka langsung Pangdam XVI Patimura Mayjen Marga Taufiq dan dihadiri Sekretaris Daerah Provinsi Maluku, Ketua MUI Provinsi Maluku dan Kadis Kesehatan Provinsi Maluku […]

Continue Reading